Tantangan 30 Hari - Hari ke-26

Bismillahirahmanirahim,

Kegiatan Main Yuuk hari ini tentang membuat hujan di tas yang sudah tidak terpakai. Tujuan kegiatan ini adalah melatih focus anak dengan meronce, motorik halus , kreativitas dan imajinasi . Bahan-bahan yang diperlukan dalam membuat nya :

  • Kertas A4 untuk membuat awan
  • Sedotan
  • Double Tip
  • Tas atau godie bag yang sudah tidak terpakai.
  • Tali 
Cara membuatnya cukup mudah, bentuk awan di kertas A4 lalu gunting sedotan kecil-kecil dan tempel di tas, masukan Tali dari awan sampai kebawah.

Mudah bukan caranya? selamat membuat bersama si kecil dirumah ^_^


Karena semua proses dilakukan oleh syifa, saya cuman membantu membuat pola awan badge excellent untuk hari ini.



#tantangan30hari
#harike-26
#tahapankepompong
#instituibuprofesional



Comments

Popular Posts