NHW # 2 Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan
Bismillahirrahmanirahim..
Kunci dalam membuat indikator di singkat menjadi SMART yaitu Specifik (unik/detail), Measurable (terukur), Achievable, Realistic (berhubungan dengan kehidupan sehari-hari) dan yang terakhir adalah Timebond (berikan batas waktu).
1. Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan sebagai Individu :
Sebelumnya tidak pernah terpikirkan oleh saya untuk membuat checklist indikator, dengan adanya tugas ini semoga kehidupan saya semakin terarah. Hal utama yang masuk checklist indikator sebagai individu adalah sholat tepat waktu, memperbaiki hubungan dengan Allah. Terkadang ada saja alasan untuk sholat tidak tepat waktu. Semoga Allah memudahkan jalan saya.
Selain ibadah kepada Allah mengurangi penggunaan Gadget adalah hal yang penting, bagaimana tidak saya melarang syifa untuk tidak menggunakan gadget tapi saya yang melanggar peraturan yang saya buat sendiri. Dan yang terakhir adalah menuntut ilmu, entah akan berkarir atau menjadi ibu rumah tangga ibu wajib berpendidikan tinggi karena ibu yang cerdas akan menghasilkan anak-anak cerdas.
2. Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan sebagai istri :
Sebelum melakukan checklist indikator sebagai istri, sayang melakukan interview kesuami dengan pertanyaan "indikator istri semacam apa yang bisa membuat suami bahagia"? jawabannya dari suami yaitu istri yang tau tanggung jawabnya sebagai ibu dan istri. Kemudian saya minta lebih detail lagi kesuami terdapat 4 point yaitu sebagai berikut :
3. Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan sebagai ibu :
Memiliki syifa adalah amanah yang diberikan Allah kepada kami. Syifa yang kini mulai berenjak gede usianya yang sudah mencapai 3 tahun 2 bulan sudah mulai pintar protes dan kritis menanyakan hal-hal yang baru. Yang ingin saya lakukan untuk syifa adalah mengurangi penggunaan HP ketika bermain bersama syifa, kemudian membacakan buku untuk syifa sebelum tidur. Membuat jadal kegiatan bermain syifa sebenarnya sudah saya lakukan setiap hari. Tapi kedepannya saya ingin membuat kurikulum belajar syifa, ada target dan evaluate disetiap kegiatan. Walaupun syifa memiliki jadwal belajar sambil bermain dirumah, syifa harus tetap bersosialisasi dengan mengikuti kelas bermain diakhir pekannya.
Setelah memahami tahap awal menjadi ibu Profesional, kebanggaan keluarga. Tugas di minggu kedua ini adalah belajar bagaimana membuat indikator yang kita sendiri bisa menjalankannya. Dimana checklist indikator profesionalisme perempuan terbagi menjadi 3 yaitu:
a. Sebagai individu
a. Sebagai individu
b. Sebagai istri
c. Sebagai ibu
Kunci dalam membuat indikator di singkat menjadi SMART yaitu Specifik (unik/detail), Measurable (terukur), Achievable, Realistic (berhubungan dengan kehidupan sehari-hari) dan yang terakhir adalah Timebond (berikan batas waktu).
1. Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan sebagai Individu :
Sebelumnya tidak pernah terpikirkan oleh saya untuk membuat checklist indikator, dengan adanya tugas ini semoga kehidupan saya semakin terarah. Hal utama yang masuk checklist indikator sebagai individu adalah sholat tepat waktu, memperbaiki hubungan dengan Allah. Terkadang ada saja alasan untuk sholat tidak tepat waktu. Semoga Allah memudahkan jalan saya.
Selain ibadah kepada Allah mengurangi penggunaan Gadget adalah hal yang penting, bagaimana tidak saya melarang syifa untuk tidak menggunakan gadget tapi saya yang melanggar peraturan yang saya buat sendiri. Dan yang terakhir adalah menuntut ilmu, entah akan berkarir atau menjadi ibu rumah tangga ibu wajib berpendidikan tinggi karena ibu yang cerdas akan menghasilkan anak-anak cerdas.
No
|
Indikator
|
Waktu
|
Hari ke-
|
Minggu ke-
|
Evaluasi
|
|||||||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
6
|
7
|
1
|
2
|
3
|
4
|
||||
1
|
Sholat tepat waktu |
Harlan
|
||||||||||||
2
|
Olahraga |
Mingguan
|
||||||||||||
3
|
Mengurangi penggunaan Gadget |
Harlan
|
||||||||||||
4
|
Menuntut ilmu |
Mingguan
|
Sebelum melakukan checklist indikator sebagai istri, sayang melakukan interview kesuami dengan pertanyaan "indikator istri semacam apa yang bisa membuat suami bahagia"? jawabannya dari suami yaitu istri yang tau tanggung jawabnya sebagai ibu dan istri. Kemudian saya minta lebih detail lagi kesuami terdapat 4 point yaitu sebagai berikut :
No
|
Indikator
|
Waktu
|
Minggu ke-
|
Evaluasi
|
||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
||||
1
|
Memasak makanan kesukaan |
Harlan
|
||||||
2
|
Mampu membedakan keinginan dan kebutuhan |
Periodik
|
||||||
3
|
Membuat pencatatan pengeluaran |
Bulanan
|
||||||
4
|
Menyambut dengan senyuman saat pulang kerja |
Harlan
|
3. Checklist Indikator Profesionalisme Perempuan sebagai ibu :
Memiliki syifa adalah amanah yang diberikan Allah kepada kami. Syifa yang kini mulai berenjak gede usianya yang sudah mencapai 3 tahun 2 bulan sudah mulai pintar protes dan kritis menanyakan hal-hal yang baru. Yang ingin saya lakukan untuk syifa adalah mengurangi penggunaan HP ketika bermain bersama syifa, kemudian membacakan buku untuk syifa sebelum tidur. Membuat jadal kegiatan bermain syifa sebenarnya sudah saya lakukan setiap hari. Tapi kedepannya saya ingin membuat kurikulum belajar syifa, ada target dan evaluate disetiap kegiatan. Walaupun syifa memiliki jadwal belajar sambil bermain dirumah, syifa harus tetap bersosialisasi dengan mengikuti kelas bermain diakhir pekannya.
No
|
Indikator
|
Waktu
|
Hari ke-
|
Minggu ke-
|
Evaluasi
|
|||||||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
6
|
7
|
1
|
2
|
3
|
4
|
||||
1
|
Tidak membuka HP ketika bermain bersama syifa |
Harlan
|
||||||||||||
2
|
Membacakan 1 buku sebelum tidur |
Harian
|
||||||||||||
3
|
Membuat jadwal kegiatan bermain syifa |
Harlan
|
||||||||||||
4
|
Mengajak syifa untuk bersosialisasi |
Harlan
|
||||||||||||
5
|
Mengikuti kegiatan kelas bermain syifa |
Mingguan
|
Semoga saya istiqomah... Aaminn
Comments
Post a Comment