Membuat Mainan Gigi

Bismillahirahmanirahim, 

Mumpung dirumah lagi banyak kardus bekas makanan, sore tadi ngajakin syifa bebikinan mainan gigi. Bikinnya simple, gak memakan waktu yang lama dan bikin anak senang. Bahan yang dibutuhkan kardus bekas Astor, double  tip dan kertas A4. Cara membuatnya sangat mudah. Pertama kotak astor setengah digunting, kemudian tempel kertas A4 untuk menyamarkan merek, setelah jadi buat gambar gigi dan lidah. 

Selama pembuatan, syifa sangat membatu saya mulai dari gunting sampai menempel. Bebikinan dari barang bekas dapat memicu kreativitas anak.




Selamat berkreasi kak!

#Tantangan10hari
#Harike-9
#KuliahBunsayiip
#Becreative
#Thinkscreate

Comments

Popular Posts